Wifi Tidak Dapat Mengautentikasi Koneksi: Penyebab & Mengatasi

Antonio Josantos

Wifi Tidak Dapat Mengautentikasi Koneksi

Wifi Tidak Dapat Mengautentikasi Koneksi – Kalian pasti pernah mengalami kesalahan autenfikisasi Wifi, apabila mengalami hal semacam ini tidak perlu khawatir. Hal semacam bisa terjadi bahkan jika kalian telah terhubung ke Wifi.

Wifi sudah sangat umum sebagai internet dan dipasang di beragam tempat. Mulai dari rumah, perkantoran, supermarket, dll. Tetapi pada penggunaanya Wifi kerap terdapat masalah, contohnya disaat menulis password.

Kesalahan mengautenfikisasi bisa terjadi disaat perangkat kalian tidak dapat terhubung ke Wifi walau kalian memakai password yang sudah benar. Kalian mungkin mengalami masalah apabila kalian dapat mempunyai sinyal yang tidak stabil.

Ciri-ciri kalian mendapatkan masalah mengautenfikisasi yakni Wifi terkadang terhubung dan tidak terhubung. Dengan begini maka internet tidak terhubung dengan stabil serta tidak bisa digunakan untuk melakukan daring di perangkat elektronik, kami juga pernah membahas artikel masih seputaran wifi yakni biznet 100mbps untuk berapa orang mungkin bisa menjadi gambaran untuk kalian.

Wifi Tidak Dapat Mengautentikasi Koneksi

Wifi tidak dapat mengautentikasi biasanya disebabkan oleh Wifi hanya terjadi apabila sebuah Wifi yang mempunyai security jenis WPA 2 Personal atau pengaman, dengan itu kalian harus memasukan password lebih dulu lalu bisa menggunakan Wifi tersebut. Kalian sudah mengerti beberapa penyebab gagalnya mengautentikasi yang dapat dialami siapa saja. Khususnya bagi pengguna Wifi di Indonesia.

Cara Mengatasi Wifi Tidak Dapat Mengautentikasi Koneksi

Terdapat beberapa langkah sederhana untuk memperbaiki masalah autentikasi Wifi. Solusi yang benar tergantung dari apa yang menyebabkan Wifi tidak dapat mengautentikasi koneksi tersebut. Dibawah ini beberapa langkah sederhana yang dapat kalian coba :

1. Melupakan Jaringan

Langkah yang pertama dalam mengautentikasi Wifi yakni “Lupakan jaringan”. Terdapat beberapa langkah apabila memilih Lupakan koneksi jaringan, yaitu :

  • Pilihlah menu “Setting” atau pengaturan pada HP kamu, kemudian klik “Koneksi”.
  • Apabila sudah muncul halaman koneksi, kamu pilih “Wifi” lalu “Pilih jaringan yang dihubungkan”. Setelah itu klik “Lupakan Jaringan” atau “Forget Network”.
lupakan jaringan
  • Setelah itu kata sandi akan disimpan secara otomatis ketika direset, kamu bisa mencoba memasukkan kata sandi lagi.

2.Mode Pesawat/Airplane Mode

Langkah mengatasi Wifi tidak dapat mengautentikasi koneksi jaringan menggunakan Mode Pesawat yangmana kalian dapat mengaktifkan atau menonaktifkan mode pesawat tersebut. Fitur mode pesawat ada di semua Handphone merek apapun. Berikut langkah mengatasi Wifi tidak dapat mengautentikasi menggunakan Mode pesawat :

  • Pilih Setting atau Pengaturan pada HP kalian.
  • Lalu, klik menu Koneksi dan pilih Mode Pesawat atau Airplane Mode.
mode pesawat
  • Kalian juga bisa masuk menggunakan Notification Bar, kemudian klik Mode pesawat. Apabila Mode pesawat sudah aktif, maka kalian dapat mencoba melakukan autentikasi lagi pada koneksi jaringan Wifi.

3.Restart Modem Wifi

Cara mengatasi Wifi tidak dapat mengautentikasi dengan merestart modem Wifi yakni mudah dan praktis dalam melakukannya. Dikarenakan kalian hanya harus mematikan modem Wifi, kemudian menghidupkan lagi sesuai prosedur restart yang baik.

Ketika modem Wifi telah aktif kembali, kalian dapat memasukkan password Wifi. Dengan aturan, tidak terdapat masalah pada modem Wifi atau bagian autentikasi. Selain menggunakan modem Wifi kalian juga bisa merestart perangkat HP.

Menggunakan langkah seperti ini cukup efektif bagi pemula saat mendapatkan tidak dapat autentikasi maupun HP error.

4.Pengaturan Jaringan HP

Cara mengatasi Wifi tidak dapat mengautentikasi koneksi melalui Pengaturan Jaringan yakni dengan mereset pengaturan jaringan pada HP yang digunakan. Langkah juga cukup mudah yakni :

  • Pilih bagian Setting atau Pengaturan pada HP, klik Manajemen Umum.
  • Pilih Reset lalu pilih opsi Reset Pengaturan Jaringan. Tunggulah sampai proses mengautentikasi selesai.
reset jaringan

5.Mereset Data Pabrik

Reset data pabrik yakni mereset data pabrik, HP akan direset ke dalam pengaturan default atau pengaturan awal oleh pabrik pengembangnya. Oleh sebab itu disarankan untuk membackup data-data yang penting pada HP kamu sebelum mereset HP. Beberapa langkah mereset data pabrik yaitu :

  • Pilih opsi Setting atau Pengaturan.
  • Pilih Reset Data Pabrik, tunggulah beberapa saat sampai proses mengautentikasi selesai.
reset data pabrik

6.Menggunakan IP Statis

Menggunakan IP Statis berarti mengubah jaringan nirkabel DHCP ke Statis. Akan tetapi fitur DHCP terkadang tidak berfungsi dan akan menyebabkan masalah. Mengautentikasi Wifi serta masalah IP merupakan akibat dari tidak berfungsinya DHCP.

  • Klik Pengaturan, lalu klik Wifi & Internet lalu pilih Jaringan Wifi.
  • Pilih jaringan yang ingin kamu hubungkan kemudian Ubah Jaringan.
  • Ubahlah ke Statis pada Pengaturan Wifi, lalu ubah IP dari DHCP ke Statis, kemudian masukan alamat IP.
pengaturan wifi

7.Update Software HP

Apabia kamu belum mengupdate perangkat HP pada waktu lama, mungkin itu salah satu penyebabnya tidak dapat mengautentikasi koneksi pada HP. Mengupdate sistem operasi Android, kamu bisa ke konter resmi dari merek HP kamu.

Versi sistem baru biasanya sering kali menambah bug dari versi lama, itulah mengapa kamu harus selalu mengupdate HP kamu. Cara ini sangat mudah kamu tinggal buka Pengaturan dan pilih opsi Sistem pada bagian bawah, Kemudian pilih Pembaruan Sistem.

Kesimpulan

Demikian artikel saya buat mengenai Wifi tidak dapat mengautentikasi koneksi. Semoga pada artikel kali ini dapat mempelajari dan menerapkannya.

Dan sekarang tidak perlu bingung lagi, ketika ingin mengautentikasi koneksi pada Wifi. Semoga pada artikel ini bisa membantu anda. Terimakasih.

Bagikan:

Tinggalkan komentar